Banner 1

Wednesday, 18 October 2017

Cut Meyriska Ingatkan Penggemarnya Supaya Bijak

Kehadiran penggemar sangat berarti bagi Cut Meyriska.

Karenanya, di hari terbentuknya fansnya, Chicovers yang ke-7, Cut Meyriska mengucapkan terima kasih karena sudah mendukungnya selama ini.

“Happy Anniversary Chicovers yang Ke 7th.. Terima kasih kalian sampai detik ini masih ada dan mensupport aku dalam keadaan apa pun. Doa dan kasih sayang kalian begitu berarti,”

tulisnya dalam caption di Instagram, Selasa (17/10).

Tidak hanya itu, Cut juga mengungkap harapan agar selalu kompak dan menjadi penggemar yang bijak.

“Semoga kalian kompak selalu dan menjadi fans yang bijak dalam hal apa pun,” harapnya.

“Aku gak bisa membalas semua kebaikan kalian.. Semoga Allah selalu melindungi kita semua Amin. I Love You Chicovers,” tandasnya.



sumber:

Related Posts:

  • Pengunjung Padati Kampung China CIBUBUR– RADAR BOGOR,Puncak perayaan tahun baru Imlek di Kampung China, Kota Wisata, Cibubur, kemarin berlangsung meriah. Ribuan masyarakat yang berasal dari luar maupun wilayah Cibubur pun antusias memadati lokasi.Kegiat… Read More
  • Serunya Menari ala Baby Shark CIBUBUR–RADAR BOGOR,Kelucuan anak-anak menambah kemeriahan acara yang diselenggarakan di ruang auditorium RS Mitra Keluarga Cibubur, beberapa waktu lalu.Pada kesempatan itu, anak-anak yang menjadi peserta unjuk kemampuan … Read More
  • Gandeng Media Tangkal Berita Hoax BOGOR–RADAR BOGOR,Korem 061/Suryakancana menggelar silaturahmi dengan awak media se-Bogor, Sukabumi dan Cianjur, Kamis (15/2). Danrem 061/Surya­kancana, Kolonel Inf Muhammad Hasan meyakini sinergitas ini dijalin untuk mema… Read More
  • Kompensasi Rp400 Ribu per Meter CIGOMBONG–RADAR BOGOR,Rencana pembangunan double track oleh pemerintah, tampaknya telah masuk tahap negosiasi. Bangunan-bangunan yang berdiri di atas lahan Perusahaan Jawatan Kereta Api (PJKA) pun sudah dihargai Rp400 rib… Read More
  • Barongsai Ikut Naik Kereta BOGOR–RADAR BOGOR,Hiruk pikuk di Stasiun Bogor kemarin (16/2) tidak seperti biasanya. Pasalnya, bertepatan dengan Tahun Baru Imlek 2569, PT Kereta Commuter Indonesia (KCI) menghadirkan barongsai di tengah-tengah kerumunan … Read More

0 komentar:

Post a Comment