SOREANG – Banyaknya minimarket ilegal di wilayah Kabupaten Bandung, harus ditunjukan dengan ketegasan Bupati dalam mengambil keputusan.
Hal ini menyikapi banyaknya jumlah minimarket di kabupaten Bandung yang berjumlah 486 toko. Tokoh pemuda kabupaten Bandung, Toni Bara mengatakan Bupati harus tegas dan mempunyai komitmen soal ini.
“Saat ini ditertibkan, nanti malah ada lagi yang tak berizin. Saya minta ketegasan Bupati untuk merapihkan izin investasi minimarket ilegal ini,” jelas Toni, Jumat (20/10).
Menurut Toni, pemerintah harus berpihak kepada rakyat, dalam hal ekonomi.
“Ekonomi kerakyatan harus dikedepankan, dan harus didukung oleh pemerintah,” terangnya.
Seperti diketahui Satpol PP Kabupaten Bandung, hampir setiap hari melakukan penutupan minimarket di wilayah Kabupaten Bandung. Dalam kurun waktu tiga bulan terakhir, sedikitnya 80 minimarket tak berizin ditutup paksa Satpol PP Kabupaten Bandung.
(nif)
sumber:pojoksatu.id
Monday, 23 October 2017
Pemerintah Kabupaten Bandung Harus Tegas Berantas Minimarket Ilegal
Related Posts:
Ratusan Warga Rawalumbu Tolak Suntik MR, Alasannya… RAWALUMBU – Ratusan warga di kelurahan Pengasinan kecamatan Rawalumbu, mengaku enggan ikut suntik vaksin Measles Rubella (MR). Alasannya, imunisasi MR dianggap haram. Kondisi ini diakui oleh Kepala UPTD Puskesmas Kelurahan… Read More
Tiga Bocah Pelempar Truk Sampah Bantargebang Digulung BANTARGEBANG – Polsek Bantargebang menangkap tiga bocah berinisial AR (16), BSR alias Keling (16) dan AH (15) diduga sebagai pelaku pelemparan 25 truk sampah dan 35 kendaraan pribadi berbagai jenis selama setahun ke belaka… Read More
Paslon dari Jalur Independen Kemungkinan Tidak Ada di Pilkada Kota Bekasi, tapi… BEKASI – Pendaftaran pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bekasi tinggal beberapa bulan lagi. Namun demikian, belum ada tanda-tanda munculnya pasangan calon (Paslon) kepala daerah yang maju melalui jalur independen… Read More
DPD Partai Perindo Kota Depok Lakukan Pawai Simpatik DEPOK – DPD Partai Persatuan Indonesia (Perindo) Kota Depok menyerahkan dokumen persyaratan partai politik calon peserta pemilu tahun 2019 ke Kantor KPU Kota Depok di Jalan Kartini Kelurahan Depok, Pancoranmas, Senin (9/10… Read More
Hari Ini Makalah Calon Sekda Kota Depok DipresentasikanDEPOK – Seluruh calon sekretaris daerah (Sekda) Depok, hadir mengikuti tes penulisan makalah, di Lantai V Balaikota Depok senin (9/10/17).Selama tiga jam, 13 aparatur sipil negara (ASN) berjibaku membuat makalah dengan tiga p… Read More
0 komentar:
Post a Comment