Thursday, 19 October 2017
Home »
metropolitan
» Kebakaran Hebat Gudang Produksi Arang di Pamoyanan, Begini Kronologisnya
Kebakaran Hebat Gudang Produksi Arang di Pamoyanan, Begini Kronologisnya
Gudang produksi arang milik Kosasih Gang Baru RT 4 RW 1 Pamoyanan Bogor Selatan terbakar, Rabu (18/10/2017).
Kejadian berawal dari adanya pembakaran sampah di sekitar lokasi, kemudian merembet ke lokasi yang menampung barang-barang mudah terbakar untuk produksi arang.
Kobaran api tidak bisa dihindarkan dan dengan cepat melalhap seluruh isi gudang yang berukuran 12 x 5 meter itu, sehingga nyaris tak ada barang tersisa.
Dari informasi yang dihimpun Pojokjabar kebakaran diketahui pertama kali oleh Kosasih pemilik gudang tersebut.
Melihat api sudah membesar dia langsung berteriak minta tolong kepada warga untuk membantu memadamkan api.
Warga berusaha memadamkan api dengan peralatan seadanya. Empat unit pemadam kebakaran pun dikerahkan sekira pukul 15.42 WIB.
“Sumber kebakaran dari pembakaran sampah di sekitar lokasi, kerugian sekitar 5 juta,” ujar anggota Tim SAR Chandra.
sumber:pojoksatu.id
Related Posts:
Lagi, Lagi… Ojek Online Kembali Ditolak di Citeureup Bogor! BOGOR – Tukang ojek konvensional atau ojek pangkalan (Opal) di Kecamatan Citeureup menolak keberadaan ojek nnline.Pasalnya, selain tak berbadan hukum, ojek online juga merugikan para Opal. Aksi penolakan itu ditandai den… Read More
Naaah! Akibat Edarkan Sabu, Seorang Pria Ditangkap di Bogor BOGOR – Tim Pemburu Narkoba Polresta Bogor kembali mengungkap kasus penyalahgunaan narkotika jenis sabu di Kelurahan Cilendek, Kecamatan Bogor Barat, kota Bogor. Tersangka yang bernama Andy Rachman (32) ditangkap akibat … Read More
Ulah Si Tangan Jahil, Vandalisme di Kabupaten Bogor Kembali Marak BOGOR – Upaya Pemerintah Kecamatan Citeureup dan organisasi kepemudaan (OKP) dalam menangkal aksi vandalisme pelajar, nampaknya belum berhasil.Sebab, hingga kini aksi coret-coret dinding masih marak, salah satunya dindin… Read More
Polwan Polresta Bogor Kota Ajari Anak Tertib Sejak Dini BOGOR – Para siswa dan guru Taman Kanak-kanak (TK) Kemala Bhayangkari 4 mengunjungi Mapolresta Bogor Kota di Jalan Kapten Muslihat, Jumat(10/02/2017).Kali ini, mereka diajak menaiki mobil patroli mengelilingi Jalan raya … Read More
Waaah Jalan Alternatif Cimanggu-Taman Yasmin Bogor Ditutup, Ini Sebabnya BOGOR – Jalan Sedap Malam Raya, Perumahan Taman Yasmin Kota Bogor yang biasa dijadikan jalan pintas menuju Cimanggu kini ditutup. Pasalnya penutupan itu dilakukan akibat adanya rawan longsor di wilayah tersebut.“Ini baru… Read More
0 komentar:
Post a Comment