Banner 1

Thursday, 9 March 2017

WASpada! Bogor Hari Ini Akan Dilanda Cuaca Seperti Ini




BOGOR – Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi Bogor hari ini Kamis (9/3/2017) akan dilanda hujan petir di siang hari dan hujan sedang malam hari.

Sementara itu, dini hari nanti cuaca Bogor akan cerah berawan.

Suhu Bogor diperkirakan mencapai 21 hingga 28 derajat celcius dengan kelembaban 60 sampai 95 persen.

Hujan yang datang berpotensi disertai angin kencang atau kilat dalam durasi singkat.
(ant) sumber:pojok jabar

Related Posts:

0 komentar:

Post a Comment