Wednesday, 15 November 2017
Home »
metropolitan
» Proyek Tol BORR, Jalan Sholeh Iskandar Lengang, Akses ke Tol Cuma 5 Menit
Proyek Tol BORR, Jalan Sholeh Iskandar Lengang, Akses ke Tol Cuma 5 Menit
Jalan Sholeh Iskandar – Yasmin hari ini diberlakukan Contra flow atau satu jalur.
Hal itu dikarenakan adanya Pemasangan Erection Box Grider Proyek Tol BORR oleh PT. Wika Wijaya Karya.
Bahkan akibat diberlakukannya contra flow arus lalu lintas pada pagi-siang hari menjadi lenggang.
Menurut salah satu pengendara yang melintas menuju toll, arus lalu lintas terasa begitu cepat.
“Aduh mas yang biasanya di jalan macet lama, semenjak adanya contra flow, saya mau ke tol hanya membutuhkan lima menit saja,” ujarnya.
Sementara pantauan Pojokjabar, dari arah sebaliknya Yasmin-Sholeh Iskandar sebaiknya terpantau padat pada siang hari. Kendaraan pun sedikit tersendat.
sumber:pojoksatu.id
Related Posts:
Dua Tahanan Narkotika yang Kabur Berhasil Ditangkap di Bogor BOGOR – Tujuh tahanan melarikan diri dari sel tahanan Direktorat Narkoba Bareskrim Polri. Ketujuh tahanan tersebut bernama Cai Chang alias Antoni (49), Ridwan R Alias Rambe (22), Azizul alias Izul (30), Amiruddin alias A… Read More
Citayam Hingga Parungpanjang Bakal Segera Dibangun Jalur Kereta BOGOR – Jalur kereta api yang menghubungkan Citayam-Parungpanjang, segera dibangun.Badan Perencanaan Pembangungan dan Penelitian Daerah (Bappeda dan Litbang) Kabupaten Bogor, sudah berkordinasi dengan Badan Pengelola Tra… Read More
Ih… Masa Irigasi di Citeureup Bogor Dibiarkan Meluap! BOGOR – Pemerintah Desa Barengkok terus mengupayakan perbaikan saluran irigasi Citeureup yang sering meluap dan membanjiri jalan hingga setinggi pinggang orang dewasa.Sudah empat kali usulan perbaikan diajukan saat musya… Read More
Waduh, Dua Karung Tembakau Ganesha Ditemukan di Megamendung Bogor BOGOR – Lagi-lagi polisi berhasil menemukan barang haram di Kabupaten Bogor. Kali ini dua karung narkotika jenis ganja sintetis turunan gorila dengan merk Ganesha berhasil diamankan. BOGOR – Lagi-lagi polisi berhasi… Read More
HUT ke-3, RS Karya Bhakti Bogor Evaluasi Diri BOGOR – RS Karya Bhakti Pratiwi punya cara tersendiri memperingati hari ulang tahunnya yang ketiga.Kamis (26/01/2017), sejumlah pakar kesehatan di rumah sakit ini memberikan ilmu tentang penanganan sendi lutut dalam se… Read More
0 komentar:
Post a Comment