Wednesday, 22 November 2017
Home »
metropolitan
» Ada Pengecoran Ulang di Jalan Empang, Polisi Terapkan Sistem One Way, Ini Himbauannya
Ada Pengecoran Ulang di Jalan Empang, Polisi Terapkan Sistem One Way, Ini Himbauannya
Langkah antisipsi dilakukan pihak kepolisian sektor Bogor Kota untuk menghindari kesemrawutan di Jalan Empang, Kota Bogor.
Kasat lantas Polresta Bogor Kota, Bramastyo Priaji mengatakan ada tiga orang personil yang akan stand By di Jalan Empang, Kota Bogor yang sedang dilakukan pembongkaran dan pengecoran ulang untuk mengatur lalu lintas.
“Nanti disana kita lakukan sistem one way,” ujarnya kepada pojokjabar saat dikonforamsi lewat pesan singkat, Sabtu (18/11/2017).
Bram juga menghimbau kepada masyarakat Kota Bogor untuk tidak melawan arus selama pengerjaan dan pengecoran ulang berlangsung.
“Tetap berhati-hati, apabila ada antrian supaya tetap tertib, tidak menyerobot yang dapat menghambat arus dari arah yang berlawanan,’ ucapnya.
Seperti diketahui, pembongkaran dan pengecoran ulang di Jalan Emapng tepatnya di Perampatan Lampu Merah akan berlangsung selama 1-2 minggu.
“Kalau untuk pengecoran kembali butuh waktu dua hari dan untuk penutupan satu minggu mudah-mudahan dua minggu selesai,” kata Ketua Pelaksana Proyek, ervat.
Sementara, penyebab dilakukanya pembongakran dan pengecoran ulang karena adanya retakan disejumlah titik.
“Pemicu retaknya betonisasi karena umur beton yang pakai dispek pelaksananya hanya tujuh hari dan saat masa waktu empat hari itu masyarakat malah melalui jalur tersebut,” pungkasnya.
sumber:pojoksatu.id
Related Posts:
Sudah Sejam Listrik Padam di Yasmin, Ternyata Ini Penyebabnya Listrik padam di Yasmin Bogor Jawa Barat membuat penghuni perumahan elit tersebut kecewa. Pasalnya, listrik padam sejak Kamis petang (23/11) pukul 19.50 WIB. Namun hingga pukul 21.05 listrik belum juga menyala.“Ini sangat … Read More
Perwatusi Kota Bogor Sebarkan Virus Jaga Tulang Sehat Semarak peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) yang jatuh pada 12 November masih kental terasa. Seperti yang dilakukan Perkumpulan Warga Tulang Sehat Indonesia (Perwatusi) Kota Bogor lewat Senam Osteoporosis di Kuntum Fa… Read More
Baznas Kota Bogor Bantu Pedagang Kecil Modal Usaha Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kota Bogor tidak hanya peduli pada duafa. Lembaga yang dipimpin oleh Abdul Chotib Malik itu juga peduli pada para pedagang kecil di Kota Hujan.Hal itu ditandai dengan pe… Read More
Jokowi Ngantor di Istana Bogor, Bima Arya Sarankan Menteri Kabinet Kerja Gunakan Kereta, Alasannya… Wali Kota Bogor Bima Arya menyarankan Menteri Kabinet Kerja menggunakan transportasi umum kereta ketika mulai melakukan aktivitas kenegaraan di Istana Bogor.Seperti diketahui Presiden Jokowi mulai berkantor di Istana Bogor… Read More
Penjelasan PLN Soal Listrik Padam Malam Hari Resahkan Warga, Ternyata… Kabar padamnya listrik rupanya membuat beberapa warga terganggu. Namun tidak dengan warga Cemplang Baru, Cilendek Barat, Kecamatan Bogor Barat.Menurut salah satu warga Lery (40) bahwa padamnya listrik sudah diketahuinya se… Read More
0 komentar:
Post a Comment