JawaPos.com - Babak penyisihan grup Liga Europa
musim 2018-2019 sudah memasuki matchday ketiga. Pertandingan akan
digelar dari Kamis (24/10) malam hingga Jumat (25/10) dini hari WIB.
Sorotan tentunya masih mengarah pada tim-tim
raksasa. AC Milan dijadwalkan untuk menjamu Real Betis. Sedangkan Lazio
akan menghadapi laga berat melawan Marseille.
Sementara itu, Arsenal bakal bertarung dengan
Sporting CP. Di tempat lain, Chelsea bersiap menjamu BATE Borisov.
Berikut jadwal lengkapnya;
Kamis (25/10)
23.55 WIB: Zurich vs Bayer Leverkusen
23.55 WIB: AEK Larnaca vs Ludogorets
23.55 WIB: Salzburg vs Rosenborg
23.55 WIB: RB Leipzig vs Celtic
23.55 WIB: Zenit vs Bordeaux
23.55 WIB: Copenhagen vs Slavia Praha
23.55 WIB: Anderlecht vs Fenerbahce
23.55 WIB: Spartak Trnava vs Dinamo Zagreb
23.55 WIB: Qarabag vs Vorskla
23.55 WIB: Sporting CP vs Arsenal
23.55 WIB: AC Milan vs Real Betis
23.55 WIB: F91 Dudelange vs Olympiakos
02.00 WIB: Glasgow Rangers vs Spartak Moskow
02.00 WIB: Villarreal vs Rapid Vienna
02.00 WIB: Standard Liege vs Krasnodar
02.00 WIB: Sevilla vs Akhisarspor
02.00 WIB: Eintracht Frankfurt vs Apollon
02.00 WIB: Marseille vs Lazio
02.00 WIB: Jablonec vs Astana
02.00 WIB: Rennes vs Dynamo Kiev
02.00 WIB: Sarpsborg vs Malmo
02.00 WIB: Besiktas vs Genk
02.00 WIB: Chelsea vs BATE
02.00 WIB: PAOK vs Vidi
Thursday, 25 October 2018
Home »
» Jadwal Lengkap Matchday Ketiga Fase Grup Liga Europa
Jadwal Lengkap Matchday Ketiga Fase Grup Liga Europa
Related Posts:
Menpora Segera Panggil Petinggi Klub Liga Indonesia JawaPos.com - Menteri Pemuda dan Olahraga, Imam Nahrawi akan memanggil petinggi klub Liga Indonesia dalam waktu dekat. Hal ini terkait penghentian kompetisi selama dua pekan usai insiden pengeroyokan suporter akhir pekan… Read More
Bertanding dalam Tensi Tinggi, Bhayangkara Kalahkan Perseru 1-0 Jawapos.com - Poin penuh berhasil diraih oleh Bhayangkara FC pada laga pekan ke-21 Liga 1 2018, Rabu (12/9) malam. Bertanding di Stadion PTIK, Jakarta, Bhayangkara sukses membungkam Perseru Serui dengan skor 1-0. … Read More
Soal Peluang Gantikan Luis Milla, Ini Kata Si Kurus JawaPos.com - Kurniawan Dwi Yulianto tak mau banyak berkomentar soal peluangnya menggantikan Luis Milla untuk tangani Timnas Indonesia. Pemain yang karib disapa Si Kurus itu selalu siap andai dipercaya membesut Tim Garud… Read More
Menpora Heran Pertandingan Persib vs Persija Tetap Berlangsung Jawapos.com - Pengeroyakan suporter yang terjadi sebelum laga Persija kontra Persib berlangsung, Minggu (23/9) menjadi catatan kelam di sepak bola nasional. Seharusnya pertandingan tersebut, juga pertandingan lainnya, be… Read More
Luis Milla Diharapkan Sudah Tiba Sebelum 9 Oktober, Ini Alasannya JawaPos.com - Kondisi dilematis dihadapi Timnas Indonesia. Pasalnya, PSSI sudah harus mengirim daftar 50 calon pemain kepada AFF yang batas akhirnya jatuh pada 8 Oktober 2018. Sementara, Luis Milla dijadwalkan tiba di In… Read More
0 komentar:
Post a Comment