Banner 1

Monday, 26 March 2018

Bantu Bangun Jalan Lingkungan


Laskar Demokrasi Warga (Dewa) menunjukkan kepeduliannya terhadap masyarakat. Kemarin (23/3) Ketua Dewan Pembina (KDP) Laskar Dewa Gus Fauzi Ali Hanafi terjun langsung untuk membangun jalan lingkungan di Kampung Benteng RT 03/01, Desa Tugujaya, Kecamatan Cigombong.

”Program ini sebagai bentuk kepedulian terhadap warga. Kami membantu penyediaan sarana dan prasarana umum yang jadi target kami,” ujar Gus.

Selain membantu masyarakat, kegiatan tersebut juga dilakukan sebagai bentuk dukungan terhadap program pemerintah. Sambutan warga setempat atas kedatangan Satgas Laskar Dewa sebagai pelaksana program di wilayah Tugujaya itu pun sangat positif.

Warga bahkan turut gotong royong bersama untuk melaksanakan pembangunan jalan lingkungan tersebut.


Sumber : radarbogor.id

Related Posts:

  • Hamdan: Segera Buat Payung Hukum LGBT! Penerapan hukum bagi pelaku LGBT (lesbian, gay, biseksual, dan transgender) masih dianggap setengah hati. Untuk itu, pemerintah terus didorong agar segera meram­pungkan regulasi terkait payung hukum tersebut.Hal itu disamp… Read More
  • Pelayanan Kesehatan TNI-Polri Meningkat Sebagai upaya meningkatkan kualitas pelaya­nan peserta JKN–KIS, khususnya bagi pegawai di Kementerian Perta­hanan, anggota TNI, dan Polri, BPJS Kesehatan sepakat me­nandatangani nota kese­pahaman (MoU) dengan dua lembaga t… Read More
  • Spanduk Pasar Modern Meresahkan Ma­sya­rakat Parungpanjang bertanya-tanya terkait mun­culnya spanduk  pemba­ngunan pasar modern Sentraland di Perumahan Sentraland, Desa Parungpanjang, Kecamatan Parungpanjang.Menanggapi hal tersebut, Kepala Desa Paru… Read More
  • PPE Butuh Modal Kerjakan Proyek Prestasi besar dito­rehkan PT Prayoga Pertam­bangan dan Energi (PPE). Badan usaha milik daerah (BUMD) Kabupaten Bogor ini dipercaya memegang sejumlah proyek konstruksi berskala nasional.Di antaranya menjadi subkon­traktor … Read More
  • Tim Perizinan Cek Kelengkapan Perusahaan Tim perizinan Kecamatan Cijeruk mendatangi beberapa perusahaan di wilayahnya, kemarin (8/3). Tidak hanya meng-update pendataan, tim juga memeriksa segala kelengkapan perizinan mulai dari surat keterangan, jumlah tenaga ker… Read More

0 komentar:

Post a Comment