Banner 1

Thursday, 8 March 2018

Simak Perkiraan Cuaca Kota Bogor Hari Ini


BOGOR-RADAR BOGOR, Perakiraan cuaca wilayah Kota Bogor dan sekitarnya, Kamis (08/3/2018) pagi hari ini cerah berawan hingga berawan. BMKG Jawa Barat, memperkirakan hujan ringan akan terjadi siang hari.

Sementara malam hari berawan. Begitu juga dini hari nanti. Cuaca di Kota Hujan ini diprediksi berawan dengan suhu udara sendiri 22-30 °C dengan kelembapan 70-95 %.

Sedangkan angin bertiup dari Selatan menuju Barat dengan kecepatan 02-10 Km per jam. BMKG memperingatkan akan adanya potensi hujan disertai kilat atau petir dan angin kencang dengan durasi singkat antara siang hingga sore hari.


sumber: radarbogor.id

Related Posts:

  • KMB Tuntut Rombak Direksi PDPPJ BOGOR–RADAR BOGOR, Puluhan orang yang tergabung dalam Koalisi Masyarakat Bogor (KMB) menggeruduk Kantor Wali Kota, Senin (12/3) kemarin. Kedatangan mereka menuntut agar Direktur Operasional Perusahaan Daerah Pasar Pakuan J… Read More
  • Hibah Bansos Gunakan Aplikasi Sahabat BOGOR–RADAR BOGOR, Tahun ini, Pemkot Bogor melalui APBD 2018 kembali mengucurkan dana hibah sebesar Rp108.083.781.785. Rencananya, pemkot juga akan menerapkan pengajuan hibah bantuan sosial (bansos) berbasis online pada aw… Read More
  • Kepedulian THE 1O1 Bogor Suryakancana Mengelola Kawasan Wisata Baru BOGOR-RADAR BOGOR, Kota Bogor tidak hanya sebagai kota tujuan wisata kuliner, namun juga sudah menjadi kota wisata, dengan banyak pilihan destinasi berlibur. Tidak hanya memanfaatkan kekayaan alam, ada beberapa kawasan yan… Read More
  • Jemput Bola ke Kelurahan-kelurahan BOGOR–RADAR BOGOR, Tahapan Lomba Bogorku Bersih 3 terus berlanjut. Setelah menjaring peserta melalui pendaftaran langsung di Graha Pena Radar Bogor dan Kantor Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Bogor, panitia mulai melakuka… Read More
  • Potensi ZIS ASN Rp11 Miliar BOGOR–RADAR BOGOR, Kota Bogor memiliki banyak potensi zakat, infak, sedekah. Untuk memaksimalkan hal tersebut, Baznas Kota Bogor membutuhkan dukungan dari semua pihak. Komisioner Baznas Kota Bogor, Rusli Saimun mengatakan,… Read More

0 komentar:

Post a Comment