Banner 1

Friday, 27 January 2017

Tamansari Kabupaten Bogor Krisis Air


BOGOR – Musim hujan seharusnya air sangat berlimpah. Namun, hal itu tak terjadi pada beberapa desa di Kecamatan Tamansari.

Warga masih kesulitan mendapatkan air bersih lantaran debit air sungai menipis.

POJOKJABAR.com, BOGOR – Musim hujan seharusnya air sangat berlimpah. Namun, hal itu tak terjadi pada beberapa desa di Kecamatan Tamansari.

Warga masih kesulitan mendapatkan air bersih lantaran debit air sungai menipis.

“Di sini andalin mata air dan hujan. Tapi sekarang kecil, karena hujan juga jarang turun,” ujar warga Kampung Warung Loa, Desa Tamansari, Imam Supandi (45) kepada Radar Bogor .

Sulitnya sumber air juga terjadi di Desa Sukajaya dan Sukaluyu. Warga hanya mengandalkan bak penampungan yang berada di mata air.

“Saat kami bikin sumur bor, airnya selalu kering,” timpal Maulana (29) warga RT 01/02, Desa Sukaluyu.(ent)

0 komentar:

Post a Comment