BOGOR-RADAR BOGOR, Makna merdeka begitu khidmad dirasakan kalangan masyarakat Lembah Ciherang, Kampung Tapos, Desa Cileungsi, Kecamatan Ciawi.
Beberapa komunitas kasundaan, aparat desa, RT dan masyarakat berbaur berkumpul, berdoa, ngaliwet hingga kibar bendera pusaka Merah Putih 17 x 5 m.
Kepala Desa Cileungsi Baban Supandi sangat berbangga dan bersemangat karena NKRI harus tetap jaya, dan semangatnya menggelora sampai di ujung pedesaan tidak hanya di perkotaan. “Kita akan terus adakan acara ini tiap tahun,” ujar Baban.
0 komentar:
Post a Comment