Monday, 5 February 2018
Home »
» Angkut Pelajar, Angkot Terjun ke Jurang
Angkut Pelajar, Angkot Terjun ke Jurang
BOGOR–Angkutan kota (angkot) terjun ke jurang sedalam 30 meter di Jalan Alternatif Cipaku-Tajur Halang, tepatnya di tanjakan Bungur, Kampung Bungur, Desa Tajur Halang, Kecamatan Cijeruk, Kabupaten Bogor, kemarin (3/2). Akibatnya para penumpang yang tak lain pelajar luka-luka.
Informasi yang dihimpun, kendaraan Suzuki Carry dengan nomor polisi F 1955 LL itu dikendari Ari (20). Warga Desa Tajur Halang, Kecamatan Cijeruk, itu melajukan kendaraannya dari arah Tajur Halang menuju Cipaku. Namun, setibanya di lokasi, hujan deras mengguyur dan saat turunan, pengemudi hilang kendali.
Sopir angkot diduga tidak bisa mengendalikan laju kendaraannya kemudian oleng ke kiri dan menabrak guard rail atau pagar pengaman jalan hingga akhirnya terjun ke tebing kurang lebih 30 meter. Baca selengkapnya di Epaper Radar Bogor hari ini.
sumber :Radar Bogor
Related Posts:
Nikahi Stefan William, Celine Evangelista Tak Batasi Bertemu Dirly POJOKSATU.id, JAKARTA – Pasangan kontroversi Stefan William dan Celine Evangelista sudah meresmikan hubungan mereka pada 10 November lalu. Jika Stefan terlihat ‘tak akur’ dengan mantan-mantannya, kondisi berbeda dengan … Read More
Pemerintah Masih Pertimbangankan Pengiriman TKI ke 21 Negara JawaPos.com – Pemerintah masih mempertimbangkan pengiriman Tenaga Kerja Indonesia (TKI) ke negara-negara yang belum memberikan perlindungan maksimal pada TKI asal Indonesia. Menteri Ketenagakerjaan M Hanif Dhakiri… Read More
Edan! Pengasuh di Depok Aniaya Anak Majikan Hingga Tewas JANGAN DITIRU: Yuniarti (38) ditetapkan sebagai tersangka penganiayaan hingga menyebabkan tewasnya Bastian Emeraldi (2), dengan sejumlah luka lebam di tubuhnya. FOTO : Ade / Radar Depok. POJOKJABAR.com, DEPOK – Yuniarti… Read More
Tega! Biro Travel Umrah Tipu 64 Jamaah Asal Kota Bogor POJOKJABAR.com, BOGOR – Praktik culas penipuan jamaah umrah terus terjadi. Kali ini menimpa 64 calon jamaah umrah asal Kota Bogor. Mereka diduga ditipu Zamzam Damba Adnani, pemilik Travel Umrah PT Ishof Albarjaya. Ke… Read More
Mau Wisata ke Istana Kepresidenan Cipanas? Ini Dia Syaratnya POJOKJABAR.com, CIANJUR – Istana Kepresidenan Cipanas terbuka dengan kunjungan masyarakat. Wisata sejarah ini tentunya akan memberikan kesan tersendiri bagi setiap para pengunjung. PLh Istana Kepresidenan Cipanas Ja… Read More
0 komentar:
Post a Comment