Banner 1

Wednesday, 31 July 2019

Hasil F1 Jerman: Verstappen Kuasai Podium Memanfaatkan Kesialan Duo Mercedes


JAKARTA-RADAR BOGOR,Meski sempat tergelincir, Max Verstappen (Red Bull) sukses memanfaatkan kesialan duo pembalap Mercedes, dengan menjadi pemenang di F1 GP Jerman.
Hujan deras yang mengguyur Sirkuit Hockenheimring, Jerman, Minggu (28/7), memang menjadi kendala sebagian besar pembalap tak terkecuali Verstappen.
Pembalap asal Belgia itu mampu mencatatkan waktu terbaik yakni 1 jam 44 menit 31,2 detik.
Unggul 7.333 detik dari Sebastian Vettel (Ferrari) pengisi podium kedua dan Daniil Kvyat (Toro Rosso) selisih 8.305 detik.
Sementara itu, duo Mercedes, Lewis Hamilton dan Veltteri Bottas untuk pertama kalinya mengalamin kesialan selama musim F1 2019.
Hamilton tergelincir hingga mengalami kerusakan dan harus masuk pit stop.
Sedangkan Bottas menabrak dinding pembatas dan mengalamai kerusakan. Bahkan Bottas gagal menyelesaikan lomba.
Hasil F1 Jerman, mendorong Verstappen kini menempati posisi ketiga di klasemen pebalap dengan mengumpulkan 162 poin. Hamilton dan Bottas masih menguasai pucuk klasemen. (JPNN)

Related Posts:

  • Tindak Tegas Pelaku Pungli di Kabupaten Bogor! BOGOR – Tak puas dengan unjuk rasa di kantor desa. Senin (8/5), puluhan warga Desa Karehkel, Kecamatan Leuwiliang mendatangi Kompek Tegar Beriman. Aksi tersebut dilakukan terkait dengan dugaan pungli dalam program sistem i… Read More
  • Ingat! Akan Ada Gangguan Air di Bogor, Ini Lokasinya BOGOR – Rencana perbaikan pipa kembali dilakukan pihak PDAM Tirta Pakuan Kota Bogor. Perbaikan tersebut lantaran adanya kebocoran pipa AC Ø 15” dan 18” dengan jalur pipa Sumber Mata Air Tangkil. Tepatnya dekat BPT Bojongko… Read More
  • Empat Lokasi Longsor Terjang Depok DEPOK – Hujan deras yang melanda Kota Depok, mengakibatkan empat titik longsor, Minggu (7/5). Longsor terparah, terjadi di perumahan PGRI RT2/9 Kelurahan Kalibaru, Cilodong.Satu rumah rusak akibat tertimbun tanah dari tebi… Read More
  • Dua Hari 10.000 Penganggur di Kota Depok Berkurang DEPOK – Kota Depok terus menekan angka pengangguran. Caranya, hari ini dan Rabu (10/5), Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) menggelar Job Fair atau bursa kerja di Depok Mall. Fix-nya, 52 perusahaan nasional membuka 10 ribu lowon… Read More
  • Disdukcapil Depok: Perekaman KTP Oktober 2016 Sudah Tercetak DEPOK – Warga yang telah merekam e-KTP Oktober 2016, bisa segera ke kelurahan. Musababnya, Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Depok, belum lama kembali mendapatkan kiriman 30 ribu blangko e-KTP dari Kementr… Read More

0 komentar:

Post a Comment