Friday, 9 February 2018
Home »
» Dani L’Versatile
Dani L’Versatile
PARIS SAINT–RADAR BOGOR,Germain berhasil lolos ke perempat final Coupe de France usai mengempaskan tim divisi dua Sochaux 4-1. Namun, Dani Alves mengambil sorotan utamanya.
Bek kanan asal Brasil itu terpaksa melakoni peran yang tidak biasa pada pertandingan di Stade Auguste Bonal, Rabu (7/2) dini hari WIB. Momen itu terjadi di masa injury time setelah PSG menggunakan semua jatah pergantian pemainnya.
Kiper PSG Kevin Trapp diganjar kartu merah langsung karena melanggar striker Sochaux Thomas Robinet di luar kotak penalti. Alhasil, Alves pun mesti mengisi posisi di bawah mistar gawang PSG dengan menjadi kiper dadakan.
Mantan pemain Barcelona dan Juventus itu mengomando para pemain PSG untuk membuat pagar betis, menyusul tendangan bebas Sochaux. Usaha itu berhasil karena tembakan pemain Sochaux sukses dimentahkan dan PSG pun mampu mempertahankan keunggulannya sampai laga bubar.
Alves kian menegaskan dirinya sebagai pemain versatile (serbabisa) karena dia juga mampu dimainkan sebagaibek kiri, gelandang tengah, dan sayap kanan.(rur/dc)
sumber :Radar Bogor
Related Posts:
Takut Tertimpa Plafon saat Belajar PARUNGPANJANG-RADAR BOGOR,Puluhan siswa Sekolah Dasar Negeri (SDN) Cikuda 03 di Parungpanjang, Kabupaten Bogor, belakangan dibuat waswas saat belajar. Musababnya, plafon di ruang kelas mereka rusak dan nyaris ambruk. Aki… Read More
Teror Bom Surabaya, Polres Bogor Siaga 1, Amankan Tempat Ibadah dan Keramaian BOGOR-RADAR BOGOR, Pasca teror bom bunuh diri di Surabaya, Minggu (13/5/2018) pengamanan di sejumlah daerah ditingkatkan. Seperti yang dilakukan Polres Bogor, status siaga 1 pun diberlakukan serentak di 31 po… Read More
Bom Meledak di Rusunawa Sidoarjo SIDOARJO-RADAR BOGOR,Tiga buah bom dikabarkan meledak di wilayah Sidoarjo, Jawa Timur, Minggu (13/5) malam. Mabes Polri membenarkan bahwa ledakan tersebut terjadi di dekat Polsek Taman Sepanjang. “Benar, ada… Read More
Pelaku Bom Bunuh Diri di Surabaya Diduga Satu Keluarga SURABAYA-RADAR BOGOR, Pelaku pengeboman tiga gereja di Surabaya, Minggu (13/5/2018) pagi mulai terkuak. Dari hasil investigasi pihak kepolisian, para pelaku pengeboman masih memiliki hubungan keluarga. “Pe… Read More
Eksekusi Bocimi Terus Berjalan CIGOMBONG–RADAR BOGOR,Camat Cigombong Basrowi menyayangkan aksi protes warga saat eksekusi lahan untuk pembangunan Tol Bogor-Ciawi-Sukabumi (Bocimi) di Kampung Cisalada, Desa Cisalada, Kecamatan Cigombong… Read More
0 komentar:
Post a Comment